PROGRAM

Program


Futsal

Futsal saat ini adalah salah satu olahraga paling populer didunia. Beberapa tujuan dilaksanakannya ekstrakurikuler Futsal adalah untuk memberikan wadah minat bakat sisea, memberikan pengetahuan dan mengasah keterampilan futsal, menanamkan disiplin dan sportivitas. Serta Futsal juga menjadi salah satu motivasi peserta didik untuk ikut serta dalam berbagai level kejuaraan, sebagai bentuk pencapaian dnan peningkatan prestasi sekolah.

Jadwal ekstrakurikuler futsal dilaksanakan setiap hari Sabtu setelah KBM sekolah selesai khusus untuk siswa putra saja, didampingi oleh pembina futsal yang kompeten. Untuk tempat latihan menggunakan lapangan olah raga disekolah dan juga kerjasama dengan pemilik atau pengelola lapangan futsal terdekat.

Contact Us